Mengajarkan anak untuk sedini mungkin berpakaian islami memang tidaklah mudah. Terkadang para orangbtua kebingungan memilihkan bahan yang nyaman untuk dipakai sehari-hari oleh putra putrinya. Selain itu apabila lingkungan di sekitar tidak mendukung, hal ini dapat menjadi bumerang bagi para orang tua untuk mengakarkan anak-anaknya berpakaian islami. Seharusnya para orang tua menanamkan terlebih dahulu nilai-nilai islam… Continue reading Tips Memilih Baju Muslim Untuk Anak-Anak